Untuk melihat penggunaan resource di Layanan WordPress Hosting, bisa dilakukan dari Panel Plesk. Panel Plesk bisa diakses dari member area https://clientzone.rumahweb.com/ atau langsung dari domain di url https://namadomain.com:8443 Setelah login, masuk menu Resource Usage Klik Details Jika resource sudah mencapai limit, Anda bisa melakukan upgrade pada Layanan WordPress Hosting
↧