Ada beberapa cara untuk mengelola layanan VPS, seperti melalui SSH, SFTP hingga VNC. Pada panduan ini, kami akan berbagi cara menggunakan VNC pada layanan VPS KVM di Rumahweb. Sebelum kami bahas tentang cara menggunakan VNC, terlebih dahulu kami akan membahas apa itu VNC dan apa saja yang perlu disiapkan. Berikut informasi selengkapnya. Apa itu VNC? […]
The post Apa itu VNC dan Cara Menggunakannya di VPS KVM first appeared on Rumahweb Journal.↧